Ketika berbicara mengenai operating system, CEO Microsoft, Steve Ballmer, telah memproklamirkan, “Sesuatu yang lebih baik akan datang”. Menurut PCWorld, tahun 2009 adalah tahun dimana kita dapat berharap “wow” lebih dari Microsoft.
Pada tahun 2009, Microsoft targetkan merilis penerus Vista dengan kode Vienna. Microsoft tidak ingin mengulangi lagi jeda waktu lima tahun yang dibutuhkan untuk merilis XP dan Vista, jadi ia berusaha keras menyelesaikan operating system masa depan pengganti Vista. Hasil dari banyaknya fitur yang tidak disertakan pada Vista, termasuk WinFS, HD DVD, dan dukungan terhadap FireWire B, dan PC-to-PC sync, merupakan alas an mengapa Microsoft ngebut menyelesaikan deadline Vienna agar rilis tepat waktu.
Masih Menggunakan XP, kenapa gak mulai coba Vista, ntar ketinggalan !!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar